Exit Like n Follow Untuk Update Berita dan Download Terbaru

Jumat, 20 Juli 2012

Tips Kuat Puasa | Tips Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa


Tips Kuat Puasa - Tips Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa. Ini dia salah satu masalah utama bagi orang yang sedang melakukan ibadah puasa, Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa. Ya memang sudah menjadi kewajiban utama bagi orang yang sedang melakukan ibadah puasa untuk menahan makan dan minum dari waktu subuh hingga maghrib tiba. Apa lagi bagi orang yang baru menjalankan ibadah puasa Tips Kuat Puasa memang sangat dibutuhkan untuk mereka pelajari sehingga mereka kuat untuk bisa menahan lapar dan dahaga nantinya selama menjalani ibadah puasa. Jadi bagi anda yang sedang menjalankan ibadah puasa kali ini DeeInform akan berbagi Tips Kuat Puasa untuk anda terutama bagi yang sedang belajar puasa yang biasanya anak-anak dan muallaf sehingga nantinya bisa kuat Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa.
Tips Kuat Puasa | Tips Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa
Tips Kuat Puasa | Tips Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa

Tips Kuat Puasa | Tips Menahan Lapar dan Haus Saat Puasa

Puasa merupakan suatu ibadah dimana kita diharuskan untuk tidak makan dan minum dari waktu subuh hingga maghrib tiba. Dan khusus untuk puasa Ramadhan dilakukan selama 30 hari sehingga kita nantinya harus menahan lapar dan haus selama 30 hari lamanya. 

Memang tidak semua orang bisa kuat menahan lapar dan dahaga, namun dengan niat menjalankan ibadah kita bisa menunaikan ibadah puasa 1 bulan penuh. Nah bagi anda yang ingin berusaha menunaikan ibadah puasa ini, silahkan baca beberapa tips dari Deeinform dibawah ini siapa tahu Tips Kuat Puasa bisa membantu anda menahan lapar dan haus nantinya.

Berikut ini beberapa tips kuat puasa untuk anda semua yang menjalankan ibadah puasa:
1. Sahur
Hal yang paling penting saat puasa adalah sahur. Jadi ketika kita sahur makanlah makanan bergizi sehingga bisa memberi kita tenaga lebih saat kita berpuasa nanti.
2. Makanan Berserat
Makanan berserat umumnya susah dicerna oleh tubuh. Nah, ini dapat menunda lapar. Makanan berserat yang mudah didapat diantaranya:
Buah-buahan : jeruk, timun dll
Sayuran : sawi, bayam dll
3. Cukup Minum Air Putih
Biasakan saat sahur anda minum air putih secukupnya. Jangan terlalu banyak dan jangan terlalu sedikit.Insyaallah rasa haus anda akan teratasi.
4. Cari Kesibukan Yang Menyenangkan
Usahakan anda membuat kesibukan yang menurut anda menyenangkan. Ini dapat membuat anda lupa kalau anda sedang berpuasa. Dan biasanya kegiatan ini seolah-olah mempercepat waktu puasa anda. Carilah hiburan yang bermanfaat dan tidak mengurangi pahala puasa kita nantinya.
5. Tidur
Tidur mungkin salah satu solusi bagi kita jadi seakan-akan waktu puasa kita akan semakin cepat nantinya.


Sekian posting kali ini tentang Tips Kuat Puasa semoga bisa bermanfaat untuk anda nantinya, dan bagi anda yang ingin mengetahui tentang Niat Sholat Tarawih dan Sholat Witir klik langsung saja disini dan untuk Niat Puasa Ramadhan silahkan anda klik disini

Foto Hot Leah Dizon


====>>Awas Jangan Di play<<====