Cristiano Ronaldo Duta Mangrove Di Bali - Foto Cristiano Ronaldo Ke Indonesia 2013. Indoonesia kembali didatangi bintang sepak bola dunia. Dan pada kesempatan ini megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo menyambangi Bali bersama kekasihnya Irina Sheik. Pemain termahal dunia ini tiba di Bali beberapa hari lalu dengan pesawat jet pribadinya. Namun kedatangan Ronaldo ini bukan hanya sekedar jalan-jalan saja ke Indonesia, tapi kedatangannya ini juga digunakan sebagai pemilihan Ronaldo menjadi Duta Mangrove Bali. Ronaldo pun melakukan mangrove di Taman Hutan Raya (Tahura) Ngurah Rai, Bali, Rabu (26/6/2013).